PERMASALAHAN KOPERASI Di INDONESIA


PERMASALAHAN KOPERASI Di INDONESIA

Permasalahan yang ada pada koperasi di Indonesia pada saat ini :

  • Kesadaran masyarakat tentang koperasi belum tumbuh berakar dikalangan masyarakat Indonesia yang menyebabkan praktek-praktek koperasi keluar dari koridor( prinsip-prinsip) koperasi yang ada
  • Lemahnya kemempuan manajemen untuk menjalankan koperasi karena adanya keterbatasan SDM(sumber daya manusia).
  • Koperasi masih disalah gunakan dalam hal ini masih banyak pengurus-pengurus koperasi yang melakukan tindak korupsi.
  • Kurangnya dana dalam mendirikan koperasi

Solusinya

  • Menanamkan paham berkoperasi sejak dini melalui sekolah-sekolah.
  • Koperasi harus dibangun secara besar-besaran sebagai wadah untuk memeberdayakan masyarakat, terutama didaerah pedesaan.
  • Memberikan pembinaan dan pendidikan unruk meningkatkan kesadaran berkoperasi dalam arti menghayati ideologi serta makna koperasi.
  • Jika Pemerintah memberikan bantuan dana (subsidi) maka harus disertai dengan pengawasan dari pihak pemerintah.
  • Memberikan pelatihan untuk meningkatkan kemampuan manajerial secara professional, meningkatkan keahlian dan ketrampilan dalam bidang-bidang yang dibutuhkan dan penguasaan tekhnologi.




Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer

0 komentar:

Posting Komentar

Template Copy by Blogger Templates | BERITA_wongANteng |MASTER SEO |FREE BLOG TEMPLATES